Sabtu, 20 November 2010

Telah Berlalu

jika mencintai itu indah mengapa harus ada air mata jika mencintai itu menyakitkan kenapa harus ada tawa cinta bisa bikin terbang walau tak bersayap cinta bisa bikin mati walau tak membunuh cinta itu kadang bisa apa saja…..



jangan sampai aku melihat air di matamu hanya boleh ada senyum yang menghiasi bibirmu.adakah bintang di binar matamu,adakah pelangi di sudut bibirmu dan jangan pernah kamu mengucapkan kata-kata untuk berpisah karna aku takan sanggup hidup tanpamu………



SEMAKIN SERING Q DI SAKITI Q SMAKIN TW ARTI DRI CINTA SEMAKIN SERING Q D KHIANATI Q SMAKIN TW ARTI SETIA SEMAKIN Q MENCOBA MLUPAKAN Q SMAKIN TW ARTI KHILANGAN



jangan pernah bilang “aku syng km “bla km ga benar2 peduli…………….. jangan katakan soal/alasan bla itu ga benar2 ada………………… jangan sentuh hidup seseorang bila hanya mematahkan hati………….. hal terkejam yang bisa di lakukan membuat seseorang jatuh cinta……………… sementara kamu tidak siap saat menerima ia terjatuh……………… karena dia tidak akan pernah tau alasan kamu sesungguhnya…………………



Aku takut saat melangkah ke depan aku takut saat mundur ke belakang tapi, aku lebih takut menoleh ke samping karna ku tahu, tiada lagi dirimu di sisiku….



kadang KU merasa semua harapan dapat d ukur dengan keberanian.. kadangku merasa mencintai dapat dinilai oleh kepercayaan tapi semua yang ada hanya kata-kata hati yg tak sengaja terlontar karena kepalsuan

Q tak pernah melihat apa itu wujud cinta hanya kasih sayang yang terucap hanya untaian kata indah yang ku dengar senandung yang membisik sukma buaian yang melemahkan raga

tapi kapan cinta bisa mengerti ? bahwa tidak akan pernah ada rintangan yang menghalangiku untuk berdiri tegak melangkah dengan pasti bahwa kebahagian akan menyertaiku

aq malu menguraikan kata-kata cinta, yang aku sendiri lupa dan kapan dan dimana aq berjuang diantara kasih sayang dan kepercayaan

MUNGKIN

Cinta mungkin tidak akan berlangsung selamanya, tapi ia akan bertahan. Bertahan begitu lama dan kuat, hingga kita tahu bahwa dia mengkhianati cinta kita.



Cinta menimbulkan kepedihan. Cinta menyembuhkan kepedihan. Dan, cinta itu adalah kepedihan. Di mana ada cinta, maka kepedihan tak pernah jauh darinya.

Cinta akan memenuhi hati kita, menghancurkan hati kita, dan menyembuhkan hati kita yang terluka.



Kisah cinta tidak ada akhir yang membahagiakan, sebab cepat atau lambat cinta itu tetap abadi hingga salah satu pihak akan berpulang lebih dulu, meninggalkan orang lainnya dalam kepedihan dan dukacita



Cinta tak pernah merupakan akhir, namun selalu ada kelanjutannya, atau harapan bagi yang menjalaninya.



Kita akan tetap saling mencintai apabila kita dapat menerima setiap perubahan.

Hal yang tersedih adalah apabila orang yang mendatangi kita pergi berjalan menjauh, dan perasaan kita bertambah sedih seiring banyaknya langkah kaki saat ia meninggalkan kita.



Hanya seorang pecundang yang tidak berani mengungkapkan perasaan cintanya kepada orang yang dicintai.



Mengingat cinta dimasa lalu hanya menambah kita menderita kepedihan hati, dan akan berhenti hingga kita berhenti mengingat masa lalu menjadikannya pengalaman berharga, dan menemukan cinta sejati.



Aku adalah seorang yang telah kehilangan sinarnya, kini hatiku gelap tapi aku terus berusaha mencari sinar yang akan menerangi hatiku kembali.



Aku hanya duduk termenung menanyakan kedalam hati tentang sinar yang datang dan menerangi hatiku walaupun samar-samar.